Cool Tips - Dunia internet sekarang sudah sangat berkembang pesat dan dunia internet pun menyediakan banyak hal, termasuk di antaranya adalah untuk memasarkan barang atau produk dan untuk belanja online. Kesibukan dunia kerja membuat sejumlah orang memilih berbelanja melalui internet. Selain praktis, belanja online juga tidak menghabiskan waktu banyak. Dan bisa di katakan belanja online cara alternatif untuk berbelanja bagi mereka yang memiliki halangan untuk melakukan perjalanan ke pasar karena masalah mobilitas yang sibuk namun apakah dengan berbelanja online menurut anda aman..? Belum tentu, karena ada sebagian orang yang menggunakan internet untuk kejahatan, penipuan, dan tindak kriminal lainnya tapi perlu diingat juga bahwa tidak semua toko online itu merupakan situs penipuan atau situs gadungan.
Oleh karena itu, biar anda tidak tertipu dan aman ketika hendak melakukan kegiatan belanja online, Anda harus menjadi konsumen yang paham dan teliti dalam hal belanja online.
Berikut ini adalah tips agar belanja online Anda kian nyaman dan aman
Demikian tips aman belanja online,semoga bermanfaat untuk ada.
Oleh karena itu, biar anda tidak tertipu dan aman ketika hendak melakukan kegiatan belanja online, Anda harus menjadi konsumen yang paham dan teliti dalam hal belanja online.
Berikut ini adalah tips agar belanja online Anda kian nyaman dan aman
- Lakukan riset terhadap situs web tempat anda belanja.
- Pilih website yang mencantumkan alamat, no telpon, no fax yang jelas tentang keberadaan toko dan kantor si penjual (jangan hanya cantumkan nomor telpon nya saja) dengan kata lain cari situs web yang aman,
- Tanda itu biasanya berupa gambar gembok di baris status (status bar) browser. Sebelum memasukkan informasi pribadi, periksa tanda itu ada atau tidak.
- Harus extra hati-hati jika iklan si penjual mengandung janji-janji yang terlalu muluk dan berlebihan alias jangan mudah tergoda..!
- Mintalah informasi jelas tentang produk atau jasa yang di tawarkan, kondisi barang, harga, cara pembayaran, system pengiriman barang dll.
- Perhatikan juga fasilitator bank yang diajak bekerja sama dengan pihak situs.
- Periksa paket barang dengan membaca deskripsi produk baik-baik.
- Curigailah pada barang bermerek yang dijual dengan potongan harga yang sangat besar.
- Pilih situs yang bersedia menerima refund jika barang tidak sesuai keinginan.
- Jika anda sudah yakin dengan identitas si penjual,silakan anda melakukan pembelian dan melakukan pembayaran tapi jika Anda ragu sebaiknya jangan melakukan transaksi dengan penjual tersebut.
Demikian tips aman belanja online,semoga bermanfaat untuk ada.
Wah makasih tips-nya yah.. kalo udah baca kayak gini, belanja mesti ati-ati nih. Secara umum sih, baik belanja online or offline emang mesti ati-ati jaman sekarang... Jarot, Pamulang
ReplyDelete@ jarot Pamulang : sama2 mas bro trmksh kembali...
Deletebener bgt ... biar gak ketipu..
slm...